Entries by admindkp3a

877 Kasus, Kota Samarinda Paling Banyak Kekerasan Anak

Samarinda — Kepala Dinas Kependudukan, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DKP3A) Kaltim Halda Arsyad mengatakan Presiden Republik Indonesia, Joko Widodo menekankan, sedikitnya ada 3 hal untuk penanganan kasus kekerasan pada anak. “Pertama, memprioritaskan pencegahan kekerasan dengan melibatkan keluarga, sekolah dan masyarakat. Kedua, membenahi Sistem Pelaporan dan Layanan Pengaduan Kekerasan agar masyarakat secara umum mengetahui kemana […]

BPS Kaltim Gelar Sosialisasi SP2020

Samarinda — Badan Pusat Statistik (BPS) Kaltim menggelar Sosialisasi Sensus Penduduk (SP2020) DI Ruang Rapat Kartini Dinas Kependudukan, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DKP3A) Kaltim, Senin (17/2/2020). DKP3A Kaltim menjadi OPD lingkup Pemprov Kaltim pertama yang mendapat sosialisasi tersebut. Kepala Dinas KP3A Kaltim Halda Arsyad, mengatakan SP2020 menggunakan data administrasi kependudukan dari Ditjen Dukcapil sebagai […]

Wapres RI : Pastikan Bahwa Pertumbuhan Penduduk Seimbang Menyongsong Indonesia Maju 2045.

Jakarta — Wakil Presiden Republik Indonesia, Ma’ruf Amin membuka Rapat Kerja Nasional (Rakernas) BKKBN di Auditorium BKKBN Republik Indonesia (12/02/2020). “Tidak ada seorang pun yang boleh tertinggal dari akses layanan dasar dan perlindungan sosial. Sumber daya manusia akan menjadi kekuatan kita menyongsong Indonesia Negara Maju 2045. Indonesia yang telah keluar dari jebakan pendapatan menengah sehingga […]

BKKBN Dukung Dua Agenda Pembangunan Prioritas Nasional

Jakarta — BKKBN melaksanakan Rapat Kerja Nasional dan Rakornis Program Pembangunan Keluarga, Kependudukan, dan Keluarga Berencana (BANGGAKENCANA) Tahun 2020, Auditorium Kantor BKKBN Pusat, Jakarta Timur (11/02/2020) Kepala BKKBN dr. Hasto Wardoyo melalui Sekretaris Utama BKKBN H Nofrijal mengatakan kegiatan Rakernas diawali dengan Pra Rakernas, yang akan dilakukan pembahasan hasil-hasil penelitian tahun 2019, evaluasi pencapaian program […]

PPID Punya Peran Strategis Wujudkan Keterbukaan Informasi

Samarinda — Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Provinsi Kaltim Diddy Rusdiansyah menyebut Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi (PPID) utama dan pembantu memiliki peran strategis dalam menginformasikan kebijakan, program dan kegiatan serta hasil pembangunan kepada masyarakat. Melihat hal tersebut, PPID mempunyai kewajiban untuk meningkatkan pelayanan kepada masyarakat sebagai wujud keterbukaan informasi sesuai dengan UU Nomor 14 […]

Awasi Anak Berinternet, Menteri Bintang Puspayoga: Orangtua dan Guru Jangan Gaptek

Jakarta – Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (PPPA) Bintang Puspayoga meminta orangtua dan guru terlibat aktif mengawasi anak saat menggunakan internet. Mereka diharapkan dapat membantu mengantisipasi konten internet yang tidak sesuai bagi anak. “Kami harapkan peran aktif para orangtua dan guru, karena orangtua dan guru merupakan pendidik dan pelindung utama bagi anak. Mudah-mudahan seperti […]

Isran Buka Rakor BPKAD

Balikpapan — Mengenakan setelan putih-hitam, Gubernur Kaltim H Isran Noor membuka rapat koordinasi Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah Provinsi, Kabupaten dan Kota Se-Kalimantan Timur di Ballroom Hotel Gran Senyiur Balikpapan, Rabu (5/2/2020). Rakor bertema Peningkatan Akuntabilitas Laporan Keuangan Daerah dan sharing session diikuti 300 peserta. Isran mengatakan Pemprov Kaltim telah memperoleh Opini Wajar Tanpa […]

“Stop Perkawinan Anak, Kita Mulai Sekarang”

Jakarta — Pencegahan perkawinan anak adalah satu-satunya program percepatan yang tidak bisa ditunda lagi. Menilik data perkawinan anak dari Survei Sosial Ekonomi Nasional (SUSENAS) 2018 BPS tercatat angka perkawinan anak di Indonesia terbilang cukup tinggi yaitu mencapai 1,2 juta kejadian. Dari jumlah tersebut proporsi perempuan umur 20-24 tahun yang berstatus kawin sebelum umur 18 tahun […]

Rakor BPSDM Se-Kaltim

Balikpapan — Mewakili Gubernur Kalimantan Timur, Asisten Administrasi Umum Setda Provinsi Kaltim Fathul Halim membuka Rapat Koordinasi (Rakor) Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BPSDM) Provinsi Kaltim dengan Perangkat Daerah Provinsi, BKPSDM, BKPP, BKPPD dan BKDD Kabupaten dan Kota se-Kalimantan Timur di Ballroom Swiss-Belhotel Balikpapan, Selasa (4/2/2020). Rakor dilaksanakan 4-8 Februari 2020 dengan peserta lebih dari […]

Kemendagri Sediakan 16 Juta Keping Blangko KTP-el, Kaltim Sudah Terdistribusi

Samarinda — Untuk melayani kebutuhan masyarakat akan data kependudukan, Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) melalui Direktorat Jenderal kependudukan dan pencatatan sipil telah menyediakan sebanyak 16 juta blangko KTP-el pada awal tahun 2020. “Blangko saat ini sudah tersedia 16 juta keping dan sudah terdistribusi ke daerah sekitar 3,3 juta keeping,” kata zudan dalam siaran pers, Kamis (30/1/ […]