Entries by admindkp3a

Dirjen Zudan Bentuk 5 Satgas untuk Supervisi Daerah

Jakarta — Ditjen Dukcapil Kementerian Dalam Negeri berkomitmen serius mengangkat lebih tinggi kualitas layanan administrasi kependudukan di semua lini pelayanan. Dirjen Dukcapil Prof. Zudan Arif Fakrulloh bahkan sudah mencanangkan 2021 sebagai ‘Tahun Kualitas Layanan Dukcapil’. “Cermin peningkatan kualitas layanan adminduk itu ditandai dengan kecepatan dan kemudahan layanan dengan adanya layanan online. Ditambah mendekatkan layanan untuk […]

Bangun Perempuan Berkualitas, Harus Adaptif dan Berani Hadapi Tantangan

Jakarta — Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (PPPA) Bintang Puspayoga mengisyaratkan arah pembangunan PPPA ke depan berkonsentrasi pada perbaikan kualitas sumber daya manusia.Terlebih di tengah situasi pandemi Covid-19, Menteri Bintang mengajak perempuan memiliki sikap adaptif dan berani sebagai kunci menghadapi berbagai tantangan. “Situasi pandemi ini mendorong kita semua untuk dapat segera beradaptasi dengan perubahan-perubahan […]

Bangun Sistem Perlindungan Kokoh Bagi Anak dengan Disabilitas

Jakarta — Anak dengan disabilitas rentan mengalami kekerasan, eksploitasi dan penelantaran. Asisten Deputi Perlindungan Anak Kondisi Khusus Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (Kemen PPPA), Elvi Hendrani menyebut di tengah pandemi Covid-19, kerentanan tersebut bahkan berkali lipat berpotensi dialami anak dengan disabilitas. “Anak-anak termasuk anak penyandang disabilitas merupakan kelompok yang rentan terkena dampak pada pandemi […]

Tangkal Virus Covid-19, Penuhi Gizi dan Nutrisi Pada Anak

Jakarta — Untuk meningkatkan imunitas, sangat dibutuhkan pemenuhan makanan bergizi bagi anak sebagai salah satu kelompok yang rentan terpapar. Anak merupakan generasi emas penerus masa depan bangsa yang harus dilindungi, oleh karena itu Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (Kemen PPPA) mengajak seluruh anak sebagai pelopor dan pelapor yang tergabung dalam Forum Anak untuk menyosialisasikan […]

Pemprov Kaltim Santuni Anak Yatim Piatu Korban Covid-19

Samarinda — Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur menyalurkan santunan kepada anak yatim dan yatim piatu yang orang tuanya meninggal karena Covid-19. Penyerahan dilakukan secara simbolis oleh Gubernur Kaltim Isran Noor dan Wakil Gubernur Hadi Mulyadi kepada 23 anak untuk wilayah Kota Samarinda, berlangsug di Ruang Serba Guna Ruhui Rahayu Kantor Gubernur Kaltim, Senin (23/8/2021). Gubernur Isran […]

PP 78 Tahun 2021 Perkuat Layanan Perlindungan Khusus Anak

Jakarta — Presiden Jokowi telah menandatangani Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 78 Tahun 2021 tentang Perlindungan Khusus Anak. PP 78 Tahun 2021 merupakan mandat dari pasal 71C Undang Undang Nomor 35 Tahun 2014 tentang Perubahan atas Undang Undang Nomor 23 Tahun 2002 tentang Perlindungan Anak. Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (PPPA) Bintang Puspayoga mengatakan PP […]

Percepat Vaksinasi, Yang Belum Punya NIK Segera Hubungi Dukcapil dan Dinkes

Jakarta — Menggandeng Kementerian Kesehatan (Kemenkes), Dukcapil segera turun ke lapangan menyisir penduduk calon penerima vaksin Covid-19 yang terkendala akibat belum memiliki Nomor Induk Kependudukan atau NIK. “Bagi penduduk yang belum mempunyai NIK dan ingin mendapatkan vaksinasi Covid-19, segeralah melapor ke Dinas Dukcapil atau ke Dinas Kesehatan setempat,” ujar Zudan di acara Press Conference Integrasi […]

Ada Kendala Dalam Vaksinasi ? Hubungi Call Center 119

Jakarta — Pemerintah terus berupaya menggenjot coverage vaksinasi Covid-19 menuju terciptanya herd immunity. Salah satunya adalah dengan memaksimalkan pelayanan vaksinasi yang cepat, mudah, dan tepat sasaran. Masyarakat yang mengalami kendala dalam mendapatkan layanan vaksinasi dapat segera melapor ke hotline Vaksinasi Covid-19 di nomor 119. Khusus untuk kendala NIK tidak ditemukan, masyarakat juga dapat melapor pada […]

Kemen PPPA Ajak Pemerintah Daerah Atur Regulasi Larangan Iklan Rokok

Jakarta — Deputi Bidang Pemenuhan Hak Anak Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (Kemen PPPA), Agustina Erni mengatakan isu tentang rokok tidak pernah selesai dibahas hingga saat ini karena keterkaitan dan dampaknya terhadap sektor ekonomi, kesehatan, pembangunan nasional  hingga kualitas sumber daya manusia, sangatlah kuat. Oleh sebab itu, diperlukan komitmen bersama dari seluruh pihak dalam […]

Kolaborasi Kemen PPPA dan Dunia Usaha Tingkatkan Kapasitas Konselor PUSPAGA

Jakarta — Menjadi orang tua merupakan sebuah tanggung jawab besar dan penuh tantangan. Banyak kekhawatiran yang hadir, terlebih menghadapi situasi pandemi Covid-19. Merespon hal ini, Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak RI (Kemen PPPA) berkolaborasi dengan Nestle Dancow Nutritods berupaya meningkatkan kapasitas para konselor PUSPAGA (Pusat Pembelajaran Keluarga) guna mendukung peran orang tua dalam pengasuhan. […]